Panduan Pendaftaran

  1. Calon peserta didik baru mengakses situs PPDB online melalui link: https://www.mtsn1banjar.sch.id/ppdb
  2. Calon peserta didik baru membuat Akun Pendaftaran terlebih dahulu dan login menggunakan NISN dan Password yang sudah dibuat (Pastikan mencatat password yang sudah dibuat, saran user dan password disamakan)
  3. Calon peserta didik mengisi formulir secara online dengan mengisi data yang diminta secara lengkap
  4. Calon peserta didik baru mengunggah pas foto berwarna berlatar bebas
  5. Calon Peserta didik baru mencetak kartu pendaftaran dan formulir yang sudah diisi
  6. Calon peserta didik /Wali Siswa agar bergabung ke grup Whatsapp (KLIK DISINI)
  7. Calon peserta didik mengikuti Tes Tertulis dan Wawancara/Praktik bagi JALUR REGULER, dan bagi JALUR PRESTASI mengikuti Tes Wawancara/Praktik
  8. Calon peserta didik /Wali Siswa baru melihat hasil seleksi dan pengumuman secara online di laman PPDB Online https://www.mtsn1banjar.sch.id/ppdb
  9. Calon peserta didik yang dinyatakan diterima mendownload Surat Pernyataan Orang Tua dan Siswa
  10. Calon peserta didik yang dinyatakan diterima melakukan daftar ulang sesuai jadwal

PANDUAN PENDAFTARAN SILAHKAN AKSES LINK YOUTUBE BERIKUT (KLIK DISINI)